Saturday, March 28, 2015

Instalasi dan Konfigurasi Mail Server Linux Debian 7 Dengan Gambar

Asslamualaikum ,

Pada postingan ini saya akan memberikan tutorial cara setting mail server debian 7,

Pengertian ,
Mail server adalah sebuah layanan yang diberikan oleh server kepada client, yang memungkinkan client dapat saling berkirim mail ke client lain maupun ke server ,

Bahan :

1. 2 laptop, 1 laptop sebagai server, dan 1 laptop lagi menjadi client.
2. Kabel UTP beserta konektor, pastikan buat dengan tipe cross.
3. Paket postfix, courier-imap , courier-pop ,

Langkah-Langkah :

1. Install paket yang dibutuhkan ,
Setting Mail Server Linux Debain 7 Dengan Gambar

2. Masuk ke direktory postfix, dan seting pada file main.cf, seperti gambar dibawah
Setting Mail Server Linux Debain 7 Dengan Gambar

3. Konfigurasi pada beberapa line dibawah ini, sesuaikan dengan yang anda inginkan.
Penjelasan :
- myhostname adalah host dari nama user mail nantinya admin@........
- destination adalah tujuan dari mail tersebut, konfigurasi ini juga berguna pada web mail server.
- mynetwork adalah kelas jaringan yang anda pakai.
- home_mailbox adalah direktory dimana mail akan ditempatkan pada komputer client.
Setting Mail Server Linux Debain 7 Dengan Gambar

4. Buat direktori Maildir, gunanya untuk membuat direkroty penerima mail bagi client. Direktory berada di /etc/skel/
- Maldir adalah direktory dimana mail akan ditujukan ke client

5. Masuk Kedirektory Maildir.

6. Buat sebuah user untuk dapat berkirim mail, pastikan buat 2 user.
- gunakan perintah adduser untuk menambah user.
- lalu buat password terserah anda.
- isikan informasi user sesuai dengan user yang akan dibuat ( Nama, Nomor, Rumah)

7. Lalu restart service postfix ,

8. Gunakan peritah berikut untuk mengirim mail di terminal,
 telnet <no ip> 25 , 25 adalah port ESMPT yang digunakan untuk mengirim mail

9. Gunakan perintah berikut untuk mengetahui apakah ada yang mengirim mail ke kita,
telnet <no ip> 110 , 110 adalah port POP3



Selesai sudah tutorial konfigurasi mail server beserta gambar yang saya buat, apabila terjadi error pada tutorial ini, jangan cemas , saya akan buat postingan tentang penanganan masalah yang akan mungkin terjadi, setelah postingan ini saya akan membuat tutorial konfigurasi web mail server debian 7.


Bagikan

Jangan lewatkan

Instalasi dan Konfigurasi Mail Server Linux Debian 7 Dengan Gambar
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Suka dengan artikel di atas? Tambahkan email Anda untuk berlangganan.

- Komentar yang sopan
- Jangan Spam
- Anti Promo Promo Club
- Free Bully
- Jangan Komen Sara, Prnographi, DLL
- Boleh Share Link Varokah
- Boleh Gelud
- Boleh BAIT